Selasa, 09 Mei 2023
Resep Rujak Mie Palembang yang Pedas Segar
Rujak mie khas Palembang ini racikannya komplet. Isiannya tahu, mie, suun dan pempek. Disiram kuah cuko, rasanya gurih pedas menyegarkan.
Selain pindang ikan dan pempek, rujak mie juga populer di Palembang. Dinikmati sebagai kudapan atau camilan. Tetap memakai pempek berikut kuah cukanya, hanya saja ditambah isian lain.
Isiannya komplet, mie, suun, timun, tahu dan taburan ebi bubuk. Racikan dengan rasa pedas manis mirip rujak ini tak kalah populer dengan pempek. Karena rasanya yang pedas, asam dan manis.
Baca artikel detikfood, "Resep Rujak Mie Palembang yang Pedas Segar"
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Mengapa selalu dengar radio
-
Gubernur Jambi H Hasan Basri Agus memerah sapi Radio News Muaro Jambi- Budidaya sapi perah ber dikembangkan di Jambi. Pasaln...
-
Spot 30 detik : Rp. 22.000,- Spot 60 detik : Rp. 35.000,- Adlibs : Rp. 25.000,- Spo...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar